Senin, 06 Juni 2011

Tutorial belajar php 5 bagi pemula

Tutorial belajar php 5 bagi pemula adalah tulisan singkat untuk belajar php 5 bagi pemula, dalam tutorial ini saya coba bagi dalam beberapa topik di mulai dari belajar penulisan syntax, pengenalan variabel sampai mengunakan fungsi pada php 5

Sebelum memulai belajar programing php ada beberapa komponen yang harus kita butuhkan

1. Apache (sebagai webserver yang bersifat opne source)

2. PHP 5 (sebagai salah satu bahasa pemograman web open source)

3. Mysql ( sebagai database server bersifat open source)




ketiga kompone tersebut saat ini telah dapat di kemas dalam satu paket seperti xammp,wanmp dan lain-lain, dan juga dapat berjalan pada beberapa sistem operasi seperti windows,linux maupun macs.

untuk tahap instalasi bisa di lihat pada tulisan saya yang lain. sebelum melanjutkan tutorial ini, di bawah ini adalah daftar judul topik yang akan saya coba tulisan dalam beberapa topik pada setiap topik tidak saling berkaitan untuk penulisan contoh kode program, sehingga tutorial ini bisa di baca berdasarkan kebutuhan.

1. Memulai program php pemula

2. Mengenal syntax,Tipe Data, Variabel, Operator Aritmatika pada php

3. Mengenal operator logika if

4. mengenal operator perulangan for, while, foreach (dalam persiapan)

5. bekerja dengan array (dalam persiapan)

6. mengunakan function pada php (dalam persiapan)

pada setiap pembahasan topik saya coba bahas sesederhana mungkin untuk dapat di pahami bagi pemula dalam belajar programing php 5 semoga tulisan ini dapat membantu pemula untuk belajar php 5.
Categories:

0 comments: